Salam sobat Sidat.ID, bagaimana kabar sobat semua ? semoga selalu dalam keadaan sehat dan sukses ya. Kali ini kita akan membahas Mengatasi Komputer tidak bisa Mengakses Server dan Share Folder.
Dalam beberapa kasus, kebanyaka setelah melalukan update windows 10 kita jadi tidak bisa mengakses file sharing dan juga server melaui IP. Namun hal ini bukan berarti buruk ya sob, setiap update yang diberikan windows pastinya untuk memperbaharui sistem OS kita. Namun sobat jangan kuatir, karena berikut ini adalah langkah yang dapat mengatasi masalah kita tidak bisa mengakses server / file share dengan kode error 0x80004005.
Pertama, kita buka gpedit.msc . Dengan cara menekan Ctrl + r di keyboard kemudian kita ketikkan gpedit.msc dan tekan enter.
membuka gpedit.msc melalu run windows |
Kedua, di jendela Local Group Policy Editor sobat pilih Administrative Templates dan klik pada Network.
menu administrative templates |
Ketiga, pada bagian network sobat klik Lanman Workstation pada bagian kanan. Dan nanti akan terbuka bagian lanman workstation.
menu network |
Keempat, pada di bagian Lanman Workstation sobat double klik pada Enable insecure guest logons.
menu lanman workstation |
mengubah settingan enable di enable insecure guest logons |
Comentarios
Publicar un comentario
Si no puede verlo, puede ir a la pestaña Comentarios de CHAT para que podamos volver a subirlo.
Bienvenido a brindar críticas y sugerencias, siempre y cuando no use elementos de acoso y otros tipos de violencia. cuida tu habla y tus palabras, si eres un adulto. Bienvenido a comentar, cualquiera que sea su sugerencia sobre este blog, se lo agradezco.